Pemprov Papua Barat gelar bimtek bagi UMKM Raja Ampat

Pemprov Papua Barat gelar bimtek bagi UMKM Raja Ampat

Dinas Perdagangan dan Perindustrian Papua Barat menggelar bimbingan teknis (bimtek) tentang peningkatan kualitas ketrampilan anyaman bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM)  di Kabupaten Raja Ampat..

Asisten I Setda kabupaten Raja Ampat Muhidin Umalelen membuka bimbingan teknis yang digelar 16-18 November 2021 di Waisai, Ibu Kota Kabupaten Raja Ampat, Selasa.

Baca Juga

Muhidin Umalelen dalam sambutannya mengucapkan terima kasih kepada Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Papua Barat yang telah memilih Kabupaten Raja Ampat sebagai tempat penyelenggaraan bimbingan teknis anyaman ini tahun ini guna meningkatkan kualitas UMKM setempat.

Related Posts

KTT G20 Momentum Bangkitkan Ekonomi di Indonesia

Pemerintah Indonesia semakin intensif dalam mengakselerasi perluasan pasar bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), khususnya dalam upaya meningkatkan...

Add New Playlist