Pemerintah Targetkan Pengusaha Muda di Papua Ikut Tol Laut

Pemerintah Targetkan Pengusaha Muda di Papua Ikut Tol Laut

Pemerintah membidik pengusaha muda di Papua ikut serta mendistribusikan barangnya dalam proyek konektivitas tol laut.

Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas (KSOP) Pelabuhan Kelas II Jayapura Taher Laitupa mengatakan selaku regulator dan pelaksana program Tol Laut harus ikut berinovasi dalam mengglorifikasikan program tol laut dengan cara terjun langsung ke kalangan pengusaha agar memasarkan produk yang yangdihasilkan. Oleh karena itu, lanjutnya, para pengusaha harus lebih dulu mengenal ekosistem Tol Laut dalam dunia dunia pelayaran.

Baca Juga

“Kami melakukan sosialisasi pembekalan Tol Laut dan pendampingan bagi para pelaku usaha baru di Kabupaten Supiori serta MoU di atas kapal KM Logistik Nusantara 2 di Pelabuhan Korido,” katanya melalui siaran pers, dikutip, Jumat (18/6/2021).

Related Posts

KTT G20 Momentum Bangkitkan Ekonomi di Indonesia

Pemerintah Indonesia semakin intensif dalam mengakselerasi perluasan pasar bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), khususnya dalam upaya meningkatkan...

Add New Playlist