Ridwan Kamil Mengenalkan Nilai Pancasila pada Anak Melalui Panca Main

Ridwan Kamil Mengenalkan Nilai Pancasila pada Anak Melalui Panca Main

Pancasila adalah dasar negara bangsa Indonesia yang berguna sebagai pedoman hidup masyarakat. Namun, sayangnya semakin hari, banyak yang abai akan penerapan norma-norma kehidupan dalam pancasila.

Untuk itu, Gubernur Jawa Barat bersama Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) kembali mengenalkan nilai-nilai kehidupan Pancasila kepada anak-anak melalui lima permainan yang disebut Panca Main. Hal ini merupakan gagasan Zaini Alif dan Jabar Masagi.

Baca Juga

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan, tujuan menyosialisasikan panca main yakni untuk melahirkan generasi yang mencintai Pancasila, membela Pancasila, dan mengamalkan Pancasila.

“Karena urutan dari pemahaman itu adalah satu membaca, dua menghafal, tiga memahami, empat mengkaji (dan) mendalami dan kelimanya mengaplikasi atau mengimplementasikan dalam keseharian,” kata Ridwan Kamil.

Related Posts

Add New Playlist