Remaja 13 tahun ini jadi atlet esport termuda di PON Papua

Adalah Muhammad Rafli Setiawan, remaja berusia 13 tahun yang menjadi bagian dari kontingen DKI Jakarta itu menjadi atlet esport termuda di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua.

Rafli, begitu panggilan akrabnya, mulai bermain Free Fire sejak duduk di bangku Sekolah Dasar (SD) saat dia berusia 11 tahun.

“Pertama sih saya lihat teman main game, saya jadi ingin main game,” kata Rafli saat ditemui di Wisma Atlet Doyo Baru, Kabupaten Jayapura, yang masih berada pada satu kawasan arena hoki dan kriket yang menjadi tempat bertanding cabang olahraga eksibisi tersebut.

Baca Juga

Related Posts

Add New Playlist