Regional

Kirab Api PON XX Papua Dipastikan Singgah di Wamena

Panitia Besar Pekan Olahraga Nasional (PB PON) XX Papua memastikan kirab api PON XX akan menyinggahi Wamena, ibu kota Provinsi Papua pada pertengahan September mendatang.

Samuel Yabes Nenobais, selaku panitia PB PON XX Papua bidang upacara menyebutkan upacara penerimaan dan api kirab PON akan bermalam di Kantor Bupati Jayawijaya yang diselingi dengan Festival Seni dan Budaya.
“Kirab api PON di Wamena akan diikuti sejumlah atlet asal Papua seperti Ferinando Pahabol (sepakbola), Benny Elopere (Tinju), Karoba (Dayung) dan atlet nasional Hendrawan Susanto (bulutangkis),” katanya, Jumat (13/8).
Nantinya, api kirab PON rencananya akan bermalam di Wamena yang akan diserahkan dari pasukan terbang ke pasukan inti yang dikoordinir oleh TNI Polri. “Kirab api PON akan berkeliling ke sejumlah titik di Jayawijaya,” katanya.
Share
Published by
Kata Indonesia

Terpopuler

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan pentingnya…

4 hours ago

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor Jakarta – Presiden Prabowo Subianto,…

4 hours ago

Kelanjutan Pembangunan IKN Era Presiden Prabowo Bangkitkan Geliat Ekonomi

Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur terus menjadi sorotan utama…

4 hours ago

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi Oleh : Andi Mahesa Presiden…

5 hours ago

Kekuatan Diplomasi Presiden Prabowo Perkuat Kerjasama Ekonomi Global

Presiden Prabowo Subianto tengah melakukan lawatan luar negeri yang strategis, dengan kunjungan pertama ke Tiongkok…

5 hours ago

Pemuda dan Mahasiswa Serukan Pilkada Damai dan Berinteritas

Pemuda dan Mahasiswa Serukan Pilkada Damai dan Berinteritas Jakarta – Menyambut pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah…

6 hours ago