Headline

Mantan Dubes RI: Semua Negara Timur Tengah Hormat dan Kagum Terhadap Pancasila

Mantan Kabareskrim Polri dan Dubes RI Untuk Mesir, Komjen (Purn) Nurfaizi Suwandi menyebut bahwa semua negara di Timur Tengah hormat dan kagum pada Pancasila.

Itu dikarenakan Pancasila, sebagai falsafah hidup bangsa, berhasil membuat tali persatuan serta keragaman budaya di Indonesia tetap utuh.

Demikian disampaikan Nurfaizi dalam webinar ‘Membangun Ekosistem Keamanan Nasional Mewujudkan Indonesia Tangguh’ yang digelar Strategi Institute, Rabu (30/6/2021).

“Pancasila sangat membanggakan. Semua negara timur tengah hormat dan kagum terhadap Pancasila yang dimiliki Indonesia. Karena Pancasila, Indonesia dengan beranekaragam suku dan latar belakang dapat bersatu,” ujarnya.

Share
Published by
Kata Indonesia

Terpopuler

Ini Kata Pengamat Pemilu Ramdansyah, Terkait Dukungan Prabowo kepada Paslon Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen di Pilkada Jateng

JAKARTA - Pengamat Pemilu dari Rumah Demokrasi, Ramdansyah meminta publik untuk melihat dari berbagai perspektif…

3 hours ago

Kepemimpinan Presiden Prabowo Serukan Pemberantasan Narkoba hingga ke Akar

  Presiden Prabowo Subianto menunjukkan komitmen kuat dalam melawan penyebaran narkoba yang merusak generasi bangsa.…

9 hours ago

Presiden Prabowo Komitmen Berantas Narkoba Tanpa Pandang Bulu

Jakarta - Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, menegaskan komitmen kuatnya dalam memberantas peredaran narkoba di…

9 hours ago

UMKM Berkontribusi Percepat Target Pertumbuhan Ekonomi Era Presiden Prabowo

Di era pemerintahan Presiden Prabowo Subianto, UMKM menjadi salah satu pilar utama dalam upaya percepatan…

11 hours ago

Ini Kata Pengamat Pemilu Ramdansyah, Terkait Dukungan Prabowo kepada Paslon Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen di Pilkada Jateng

JAKARTA - Pengamat Pemilu dari Rumah Demokrasi, Ramdansyah meminta publik untuk melihat dari berbagai perspektif…

11 hours ago

Penghapusan Utang UMKM, Peluang Kebangkitan Pengusaha Indonesia

Penghapusan Utang UMKM, Peluang Kebangkitan Pengusaha Indonesia Pemerintah Indonesia telah menerbitkan Peraturan Pemerintah (PP) Nomor…

15 hours ago