Keren, Produk Bayi Nu Cover Pertama di Indonesia yang Menggunakan Bahan Anti Radiasi

Di cuaca tak menentu, bayi butuh tetap dihangatkan. Jika diajak bepergian atau berada di ruang ber-AC yang cukup dingin, sudah tentu ia perlu selimut. Meskipun bayi telah menggunakan bedong, tetapi selimut dan perlengkapan bayi lainnya, juga tetap diperlukan untuk menambah kehangatan bayi.

Nah selimut dan bed cover yang saat ini sudah dipercayai dan selalu digunakan oleh ibu- ibu masa kini yaitu, Produk dari Nu Cover.

Berikut hasil wawancara tim KataIndonesia.com dengan Rina Owner Nu Cover.

Baca Juga

 

1. Asal mula nama Nu Cover?
Pertama kali produk yang dijual adalah nuna cover (sarung untuk bouncer nuna)
Perlahan mulai ke produk lainnya seperti selimut custom, bedding dan baby suit
Nucover merupakan produsen selimut antiradiasi custom pertama di indonesia.

2. Kapan berdiri Nu Cover?
Nucover berdiri 17 april 2017

3. Produk apa saja yang dijual Nu Cover ?
Aksesoris bouncer (nuna)
Selimut regular custom
Selimut antiradiasi custom
Bedding
Baby suit

4. Barang produksi buatan dari mana?
Produksi lokal

5. Paling banyak daerah mana yang membeli ?
Jawa Kalimantan Sulawesi dan Sumatera

6. Mengapa produk ini bagus dipakai mamah muda millenial?
•custom product range yang berbeda dengan brand lain
•menggunakan bahan organik
•menggunakan tinta bersertifikasi oekoTex (aman untuk newborn)
•model custom yang flexible (bisa dibuatkan sesuai keinginan/request, file sendiri dan foto baby juga bisa asalkan resolusi memadai)
•personalisasi produk (jadi setiap produk bsa diberi nama atau inisial sehingga beda dari yang lain)

Instagram Nu Cover

https://instagram.com/nucover.co?utm_medium=copy_link

20220126 230545

7. Dalam sebulan ada berapa produk penjualannya ?
>100

8. Bedanya produk Nu Cover dengan produk lain apa ?
•Customisasi tanpa batas karakter nama dan gambar
•menggunakan bahan organik
•menggunakan tinta bersertifikasi oekoTex
•bisa custom diluar katalog (ilustrasi pribadi dan foto)

9. Kedepannya Nu Cover akan mengeluarkan produk apa pada tahun 2022?
Baju bayi dan anak-anak

Mohon diberikan spesisfikasinya setiap barang yang kami terima min

•Bedcover

IMG 20220126 WA0006
Size 70×150
Menggunakan bahan katun jepang organik, isian yang ringan dan tebalnya sesuai untuk anak-anak
Menggunakan tinta sertifikasi oekoTex (tidak luntur dan aman untuk newborn)

•Selimut regular (75×100)

20220126 224600
1 side print vs plain
Selimut 2 sisi, 1 sisi gambar custom dengan nama,, 1 sisi polos (terdapat beberapa pilihan warna)

• Baby romper

Screenshot 20220126 224112 Instagram
Custom nama
Custom gambar
Terdapat 3 ukuran S M L
Bahan stretchy fit
Dicetak dengan tinta bersertifikasi oekoTex

• Stroller pad

Screenshot 20220126 221841 Instagram
Bahan katun jepang organik
Tinta sertifikasi oekoTex
Isian super fluffy
Bentuk ergonomis dan universal untuk semua stroller

• Bantal guling berserta cover

Screenshot 20220126 222438 Instagram
Size bantal 25x35cm
Size guling p48 d11cm
Bahan katun jepang organik
Tinta sertifikasi oekoTex
Isian super fluffy

 

Related Posts

Add New Playlist