Kuliner

Wah Gak Nyangka Kopi Pinang dari Papua, Bantu Tingkatkan Vitalitas

Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) Kota Jayapura pada Dinas Kehutanan dan Lingkungan Hidup Provinsi Papua membuat racikan kopi pinang dengan bahan baku dari Kopi Ambaidiru Serui dan pinang asli Kota Jayapura.

Kepala KPH Kota Jayapura, Ayub Woisiri menyebutkan ide pembuatan kopi pinang diawali dengan melimpahnya produksi pinang di Kota Jayapura. Ia bersama timnya berusaha membuat bahan pangan olahan dari pinang.
“Berbagai diskusi dan terobosan dilakukan agar pinang dapat diolah menjadi bahan pangan. Hingga akhirnya kami mempunyai ide mencampurkan kopi dan pinang dengan perbandingan 25 persen pinang dan 75 persen kopi, sehingga layak dikonsumsi. Hasilnya, kopi pinang bisa dinikmati saat ini,” jelas Ayub, Kamis (19/8).
Ayub menjelaskan pinang yang digunakan dalam campuran kopi tak sembarangan, sebab hanya pinang yang ditanam di Kota Jayapura dan berasal dari Skouw, Koya dan Arso di Kabupaten Keerom.
“Pinang-pinang ini lalu dicampur dengan kopi jenis robusta dari Ambaidiru. Kopi robusta dipercaya dapat menurunkan gula darah,” katanya.
Share
Published by
Kata Indonesia

Terpopuler

Anies Ahok Bakal Hadir Saat Kampanye Akbar Pram Doel?

Calon gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung berharap, Gubernur Jakarta periode 2017-2022 Anies Baswedan…

3 hours ago

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan pentingnya…

13 hours ago

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor Jakarta – Presiden Prabowo Subianto,…

13 hours ago

Kelanjutan Pembangunan IKN Era Presiden Prabowo Bangkitkan Geliat Ekonomi

Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur terus menjadi sorotan utama…

14 hours ago

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi Oleh : Andi Mahesa Presiden…

14 hours ago

Kekuatan Diplomasi Presiden Prabowo Perkuat Kerjasama Ekonomi Global

Presiden Prabowo Subianto tengah melakukan lawatan luar negeri yang strategis, dengan kunjungan pertama ke Tiongkok…

14 hours ago