Nasional

Ali Masykur Musa: NU Siap Masuki Era Digital dan Teknokrasi

Ali Masykur Musa: NU Siap Masuki Era Digital dan Teknokrasi

Ketua Umum PP Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU), Ali Masykur Musa mengatakan, NU harus melakukan pengembangan kapasitas (capacity building), baik secara kelembagaan maupun perorangan. Pengembangan dari sisi teknokrasi, skill, dan profesionalitas penting dilakukan agar tidak tertinggal oleh peradaban zaman.

Menurutnya, genarasi muda NU saat ini telah memiliki skill yang berbasis Teknologi Informasi (TI) dan profesional. Mereka sudah siap memasuki dunia profesional di berbagai bidang baik di pemerintahan, korporasi, maupun bisnis lainnya.

“ISNU sendiri kini sudah memiliki 634 Guru Besar dari berbagai disiplin ilmu, belum lagi lulusan S3 dan S2 yang sangat banyak,” kata Ali Masykur Musa dalam webinar bertema ‘NU Menuju Abad ke-2: Kemandirian dan Tehnokrasi untuk Peradaban Dunia’ yang diselenggarakan Pimpinan Pusat ISNU, Jumat (17/12/2021).

Share
Published by
Kata Indonesia

Terpopuler

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba

Presiden Prabowo Tingkatkan Sinergitas Antar Instansi Berantas Narkoba Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan pentingnya…

9 hours ago

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor

Komitmen Presiden Prabowo Lanjutkan Pembangunan IKN Berikan Rasa Aman Investor Jakarta – Presiden Prabowo Subianto,…

9 hours ago

Kelanjutan Pembangunan IKN Era Presiden Prabowo Bangkitkan Geliat Ekonomi

Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur terus menjadi sorotan utama…

9 hours ago

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi Oleh : Andi Mahesa Presiden…

10 hours ago

Kekuatan Diplomasi Presiden Prabowo Perkuat Kerjasama Ekonomi Global

Presiden Prabowo Subianto tengah melakukan lawatan luar negeri yang strategis, dengan kunjungan pertama ke Tiongkok…

10 hours ago

Pemuda dan Mahasiswa Serukan Pilkada Damai dan Berinteritas

Pemuda dan Mahasiswa Serukan Pilkada Damai dan Berinteritas Jakarta – Menyambut pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah…

11 hours ago